Kesimpulan materi pada hari ini adalah
Ayo Mengamati Amati
berbagai gambar buklet berikut.
Tulis pertanyaan sebanyak mungkin tentang rasa ingin tahumu pada gambargambar buklet di atas. Beberapa pertanyaan tentang buklet yang bisa diajukan, adalah sebagai berikut:
- Apakah yang dipromosikan buklet tersebut?
- Apakah buklet tersebut pada gambar bertujuan sebagai promosi produk atau publikasi usaha?
- Apakah produk yang dipromosikan buklet tersebut adalah batik?
- Apakah produk batik yang dipromosikan khusus untuk anak-anak?
- Apakah pada buklet tertera harga masing-masing produk atau hanya berupa profil usaha saja?
- Apakah usaha yang dipromosikan atau dipublikasikan pada buklet adalah perusahaan besar atau industri skala rumahan?
- Apakah pada buklet dijelaskan juga motif-motif batik yang diproduksi usaha tersebut?
- Di mana sajakah buklet ini dibagikan?
- Apakah alamat dan kontak usaha juga tertera pada buklet tersebut?
Perhatikan langkah-langkah membuat buklet dengan tangan berikut.
Langkah 1
Pilihlah kertas dan tentukan jumlah halaman. Misalnya, dengan menggunakan kertas ukuran A4. Jumlah halaman 6
Langkah 2
Lipat 3 lembar kertas A4 menjadi dua bagian yang sama seperti terlihat pada gambar nomor 2 di atas
Langkah 3
Tumpuk kertas yang sudah dilipat sehingga membentuk sebuah buku..
Langkah 4
Putuskan apa yang akan dituangkan di setiap halaman
1. Sampul depan
2. Daftar isi
3. Isi
Langkah 5
Mulailah menggambar dan menulis pada setiap halaman
Langkah 6
Warnai gambar agar tampak lebih menarik
Tidak ada komentar:
Posting Komentar